Laman

Senin, 07 April 2014

Pupuk MOL PICIKONG (Pisang, Air kelinci, dan Keong)

Fungsi : pertumbuhan tunas (pada masa vegetatif)Cocok untuk tanaman yang kena penyakit.... (studi anggur saya yang hampir mati, alhamdulillah hidup lagi).... dan pada cabe/cabe rawit buahnya muantaps.

bahan : siapkan Bonggol pisang (bagian Umbi) 2 kg, keong mas satu ember 5 liter (ember kecil), 5 liter air leri (beras), gula 1/4 kg, dan 1 liter kencing kelinci, 1 liter EM4 dan 20 liter air kolam atau sumur.....Caranya : tumbuk bonggol pisang, keong dengan cangkangnya. campurkan em4, gula, air leri, air kenci kelinci dan air. aduk hingga merata..... lalu fermentasikan selama 7 hari.... setiap hari aduk....
pemakaian: 250 cc pertangki....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar