BAHAN-BAHAN :
CARA MEMBUAT :
APLIKASI :
Untuk tanah yang rusak/sakit Taburkan 100 kg atau lebih untuk setiap 1.100 mtr persegi.
Dosis aplikasi Relatif..tergantung kondisi lahan.
- Dedak : 100 kg
- Minyak goreng bekas : 1 liter
- Tepung ikan : 5 kg
- Tepung tulang 5 kg
- Gula Merah : 1 kg (dicairkan dengan 1 liter air)
- IMO-2 (IMO-1 diambil dari lahan yang akan di garap) 1 liter
- Air secukupnya
CARA MEMBUAT :
- Campurlah bahan2 padat dalam wadah yang besar atau di atas lantai semen.
- Tambahkan bahan2 cair ditambah air secukupnya lalu diaduk
- Tingkat kebasahanya 60% s/d 70% (di kepal adonan tak keluar air,dilepas adonan dapt dipecahkan)
- Tutup adonan rapat2 jangan ada udara masuk (anaerob)
- Insya Alloh 4 s/d 7 hari Adonan dah matang.
- Selanjutnya adonan tersebut dicampur dengan :Pupuk kandang dgn perbandingan : 1 : 10.
- Aduk2 dan tutup dgn bahan berpori (aerob)
- Hari ke 2,4,6,8 dan 10 tutup dibuka dan diaduk aduk
- lalu ditutup sampai hari ke 14
APLIKASI :
Untuk tanah yang rusak/sakit Taburkan 100 kg atau lebih untuk setiap 1.100 mtr persegi.
Dosis aplikasi Relatif..tergantung kondisi lahan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar